Ulama Jawa Timur: NU Melarang Memilih Pejabat dari Kalangan Non Muslim

Posted by Akurat News on 12:58:00 AM


AKURAT NEWS - Cucu pendiri Nahdlatul Ulama yang merupakan Ulama asal Jawa Timur bernama Sholahudin Wahid membernarkan bahwa NU melarang memilih pejabat dari kalangan non Muslim.

Pernyataan pria yang dikenal dengan panggilan Gus Sholah mengungkapkannya melalui akun twitter pribadinya saat menerima pertanyaan dari netizen.

"Assalamu alaikum, apa benar ini Kyai @Gus_Sholah ? Terima kasih" tanya akun @Hamka_Kdz dengan memperlihatkan screen capture bertuliskan "Hukum Memilih Pejabat dari Kalangan Non Muslim - Keputusan Mukhtamar NU".

Beberapa saat kemudian Gus Sholah menjawab melalui akun twitternya @Gus_Sholah : "benar itu keputusan Muktamar Lirboyo".


Seperti diketahui dalam keputusan Bahtsul Masa'il Al-Diniyah Al-Waqi'iyyah pada Mukhtamar XXX NU di Pondok Pesantren Lirboyo Kediri Jawa Timur pada 21-27 Novermber 1999 secara jelas memutuskan bahwa : "Orang Islam tidak boleh menguasakan urusan kenegaraan kepada orang non Islam kecuali dalam keadaan darurat". (im)

Demikianlah Artikel Ulama Jawa Timur: NU Melarang Memilih Pejabat dari Kalangan Non Muslim

Sekian informasi dan berita dari Akurat News tentang Ulama Jawa Timur: NU Melarang Memilih Pejabat dari Kalangan Non Muslim, mudah-mudahan informasi dan berita ini bisa memberikan manfaat dan pengetahuan untuk kita semua. Sampai jumpa di berita kami lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Ulama Jawa Timur: NU Melarang Memilih Pejabat dari Kalangan Non Muslim dengan alamat link http://akuratid.blogspot.com/2017/01/ulama-jawa-timur-nu-melarang-memilih.html


Akurat news
New Johny WussUpdated: 12:58:00 AM

Peristiwa

Lainnya »

Kabar Artis

Lainnya »

Berita Terkini

Lainnya »
Akurat News